Selasa, 10 November 2009

pintu - pop

Berawal dari seorang mulya yang ingin memberikan kado untuk mengungkapkan perasaannya kepada seseorang akhirnya sebuah lirik lagu tercipta. Asbar ( Bassis ) yang kebetulan suka dengan lagu tersebut memunculkan ide untuk membentuk tim musik. Mulya pun setuju.

Dirasa dua orang saja tak mungkin, syren pun diajak bergabung untuk mengisi Vocal. Tim musik yang teridiri dari tiga orang ini ternyata kuwalahan, hingga akhirnya diputuskan untuk menambah dua orang personil lagi. Secara kebetulan Aan dan Fendik mereka dapatkan. Lima orang dalam satu tim ternyata lebih seru, musik sederhana dengan lirik yang sederhana pun menjadi lagu yang sederhana kemudian dikemas secara sederhana dan semua serba sederhana ala lima orang ini. Butuh waktu kurang lebih satu bulan kado itupun jadi dengan judul “ Sampai Kapan “ .


Tapi nama tim belum ditetapkan sampai akhirnya pada tanggal 18 September 2009 Pintu di sepakati sebagai nama kelompok musik tersebut. Dan kado itu Pintu persembahkan buat kamu – kamu semua, pecinta musik.


Pintu are :

Mulya - Guitar
Syren - Vocal
Asbar - Bass
Aan - Guitar
Fendi - Drum

Contack Person : Asbar +6285746323760


Track List

Pintu - Malam Cinta
download
Pintu - Sampai Kapan download

Selasa, 03 November 2009

d'peta - pop rock

Berawal dari kebiasaan mereka yang hampir setiap hari ngumpul bareng sambil maen gitar, akhirnya kami berinisiatif untuk membentuk band dan jadilah “THE PETA” sebagai nama band kami dengan personil NUGROHO (gitar 1) SAPTA (gitar 2) ARIEV (bass) RANGGA (drum) yang berdiri pada tanggal 01 january 2007.


Seperti band - band lainnya kami pun tak ingin hanya sekedar ngeband doank tanpa ada hasilnya. Akhirnya kami pun berinisiatif untuk buat lagu kreasi sendiri. Tetapi meski lagu sudah tercipta tetapi sang vokalis masih belum ada. Berbulan – bulan kami mencari vokal yang pas dengan lagu kami, tetapi belum juga menemukan hasil. Berkat kegigihan sang basis akhirnya kami menemukan vokal yang pas yaitu ”DEVI”. Dengan menambahnya satu personil lagi, kami merubah nama band dari nama ”THE PETA” menjadi ”D’PETA”. Dengan formasi baru yaitu: RANGGA (drum) NUGROHO (gitar1) SAPTA(gitar2) ARIEV (bass) DEVI (vokal).

D'peta are:

Nugroho
Lumajang, 18 nov 1990
Gitar

Ariev
Lumajang, 25 sep 1990
Bass

Sapta
Lumajang, 03 sep 1990
Gitar

Rangga
Lumajang, 13 jan 1991
Drum

Devi

Lumajang, 28 jun 1992
Vokal

Contact Person : +6281258484019

Base cam:
D’JOE musik studio
Jl. Semeru (warpung) seloekambang

Track List
D'Peta - Penantian Yang Tak Pasti
download